Www.buka-mata.blogspot.co.id adalah blog tentang tips/ cara, beternak/ budidaya dan pendidikan

Resep Membuat Puding Pisang Keju Cokelat

Resep Membuat Puding Pisang Keju Cokelat - Buka Mata. Berikut adalah resep membuat puding pisang keju coklat.

Bahan Puding Pisang Keju Cokelat:
  • 3 buah pisang Ambon matang
  • 500 ml susu, hangatkan
  • 1/4 sdt vanili
  • 1/2 sdt garam
  • 6 butir telur
  • 150 gr gula pasir
  • 2 sdm mentega, lelehkan
  • 150 gr cooking chocolate atau cokelat masak, dipotong dadu
  • 1 sdm tepung terigu
  • 50 gr keju cheddar parut
Cara membuat Puding Pisang Keju Cokelat::
  • Tempatkan pisang ke dlm tabung blender bersama susu , vanili, garam dan telur. Proses hingga halus. Campurkan bersama gula pasir dan mentega leleh.
  • Tuang adonan ke dlm pinggan panas yang telah diolesi mentega. Atur cokelat di atasnya dan taburi keju parut.
  • Panggang dalam oven selama 45 menit hingga matang dan permukaannya agak keokelatan. Angakat dan sajikan hangat.
Tips :
  • Supaya cokelat tidak cepat meleleh, lumuri dengan sedikit tepung terigu.Kasih cokelat agak banyak, jadi yg tidak menyukai pisang tidak akan mual dengan rasa pisangnya.

Special Thanks to :
1. Allah SWT
2. Pengunjung
3. Pengiklan
Anda sedang membaca artikel tentang Resep Membuat Puding Pisang Keju Cokelat dan anda bisa menemukan artikel Resep Membuat Puding Pisang Keju Cokelat ini dengan url https://buka-mata.blogspot.com/2012/07/puding-pisang-keju-cokelat.html,anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel Resep Membuat Puding Pisang Keju Cokelat ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda,namun jangan lupa untuk meletakkan link Resep Membuat Puding Pisang Keju Cokelat sebagai sumbernya.
The item being reviewed 4 5 24

ARTIKEL TERKAIT:

Resep Membuat Puding Pisang Keju Cokelat Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 comments:

Posting Komentar