Www.buka-mata.blogspot.co.id adalah blog tentang tips/ cara, beternak/ budidaya dan pendidikan

Makanan Untuk Penderita Asam Urat

Makanan Untuk Penderita Asam Urat - Buka Mata. Pada dasarnya makanan untuk penderita asam urat ada 2 yaitu makanan untuk penderita asam urat yg diperbolehkan untuk dikonsumsi dan makanan untuk penderita asam urat  yg sebaiknya dihindari.

Makanan utk penderita asam urat harus benar-benar dijaga & diperhatikan jika tdk ingin rasa sakit di persendian semakin akit.Walaupun sekarang banyak obat utk penderita asam urat, namun akan sia-sia saja apabila penderita tdk mengikuti pola hidup & piola makan yg sehat, terutama dgn mengurangi mengkonsumsi makanan-makanan yg berisiko atau menjadi pemicu tingginya kadar asam urat.

Hindari makanan-makanan seperti cumi-cumi, kepiting, remis, tiram, & udang. Makanan kaleng, seperti sarden & kornet sapi, juga tdk baik dikonsumsi bagi penderita asam urat. Beragam jeroan seperti usus, hati, otak, jantung, paru & ginjal, juga harus segera dihindari sekali pun termasuk makanan faforit. Selain itu buah-buahan semacam air kelapa muda, emping, alpukat, durian, juga dihindari. Utk sayuran semacam bayam, brokoli, tauge, kangkung, daun pepaya, kacang-kacang & jamur tak perlu Anda konsumsi atau setidak-tidaknya kurangi jumlahnya. Makanan yg menjadi sumber karbohidrat bisa aman buat Anda, tapi hindari karbohidrat sederhana terutama yg termasuk ke dlm golongan fruktosa seperti permen, gulali, sirup & gula.

Bila tdk ada pantangan sehubungan dgn penyakit lain, makanan-makanan seperti singkong, bihun, roti, biskuit, beras, keju, telur, susu aman utk Anda konsumsi. Demikian pula dgn buah-buahan seperti jambu air, belimbing, semangka & nanas, tak usah khawatir bisa Anda konsumsi tanpa ketakutan kadar asam urat melonjak.

Dlm beberapa kajian tentang manfaat air utk kesehatan disebutkan bahwa dgn mengkonsumsi 2 liter air sehari atau sekitar 10 gelas dlm sehari dpt membantu mengeluarkan asam urat melalui air seni. Memperbanyak minum bisa mencegah penumpukan asam urat di kandung kemih & ginjal. Selain itu, tentu saja dpurin gn rajin berolahraga bisa meningkatkan stamina & vitalitas tubuh  shg metabolisme tubuh menjadi optimal.

Untuk daftar makanan yang mengandung  purin dapat melihat di blog buka mata yang berjudul "Purin : Makanan Yang Banyak Mengandung Purin (Sumber Purin)"
Special Thanks to :
1. Allah SWT
2. Pengunjung
3. Pengiklan
Anda sedang membaca artikel tentang Makanan Untuk Penderita Asam Urat dan anda bisa menemukan artikel Makanan Untuk Penderita Asam Urat ini dengan url https://buka-mata.blogspot.com/2012/07/makanan-untuk-penderita-asam-urat.html,anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel Makanan Untuk Penderita Asam Urat ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda,namun jangan lupa untuk meletakkan link Makanan Untuk Penderita Asam Urat sebagai sumbernya.
The item being reviewed 4 5 24

ARTIKEL TERKAIT:

Makanan Untuk Penderita Asam Urat Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 comments:

Posting Komentar